Header Ads

Alma Property
Breaking News
recent

Cara Membuat Link Open New Tab dengan HTML


Gimana sih membuat kode HTML berupa link yang apabila diklik dan menuju alamat link lain dengan Open New Tab ? cara ini juga untuk menghindari pengujung bingung, pada saat dia klik link lalu halaman sebelumnya hilang, baiknya kita memberikan link tersebut ke tab baru agar lebih nyaman untuk pengunjung. Cukup Anda tambahkan target="_blank" pada kode HTML link yang ingin Anda buat. Contohnya :

<a href="http://dewainside.blogspot.com" target="_blank">Title Link</a>

Ya, Anda tambahkan sesudah alamat yang ingin Anda tuju (tulisan yang berwarna merah). Selesai.

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.